Ingin Istirahat Berkualitas Saat Libur? Hindari Tiga Minuman Ini

Ada tiga pelepas dahaga yang mesti dicermati agar pelesir tak berantakan.

RR Ukirsari Manggalani
Selasa, 31 Juli 2018 | 19:00 WIB
Ilustrasi red wine [Shutterstock].

Ilustrasi red wine [Shutterstock].

Guideku.com - Selain bersenang-senang saat liburan, tentunya istirahat yang cukup sangat diperlukan. Baik sebelum tiba di lokasi, saat berada di tempat yang menjadi impian, bahkan sampai saat pulang ke rumah

Hal ini bisa dipenuhi dengan memilih makanan dan minuman secara cermat, dengan tujuan tidur atau istirahat tidak terganggu.  Karena kembali lagi kepada nama liburan, aktivitas di pagi hari tentu sudah menunggu. Dan bila kita kurang tidur, selain terus-menerus menguap, saat mesti swa-foto hasilnya pasti kurang memuaskan karena muncul kantong mata.

Nah, untuk mengatasi hal ini sebenarnya mudah saja. Jaga asupan saat berlibur. Untuk hidangan makanan, bisa disesuaikan. Tetapi soal minuman rasanya mesti lebih ketat. Karena salah teguk, bisa-bisa terjaga sepanjang malam alias gagal tidur. Sayang bukan?

Baca Juga: Ulah Manusia, Temuan Mengejutkan Gegerkan Pesisir Pantai di Sabah

Inilah tiga jenis minuman yang mesti diperhatikan sepanjang travelling. Dan sebaiknya tidak dikonsumsi berlebihan.

 

1. Alkohol

Baca Juga: Ini Cara Memanfaatkan Media Sosial Demi Traveling yang Berkesan

Menyantap hidangan daging panggang dipadu anggur merah alias red wine rasanya sungguh sedap dan membuat lidah menari bahagia.

Namun tunggu dahulu, satu sampai gua gelas red wine memang membuat cepat mengantuk untuk sekian jam. Tetapi sesudahnya, tubuh bakal terjaga karena siklus sirkadian terganggu oleh kandungan alkohol dari minuman ini.

 

Baca Juga: Siap Uji Nyali, Ini Proses Mengerikan Mumi Biksu di Jepang

2. Soft drink

Fungsinya sebagai pelepas dahaga tak perlu diragukan lagi. Terutama bila disajikan dalam keadaan dingin atau dicampur kubus-kubus es batu.

Tetapi, kandungan soda di dalam minuman ini mampu membuat perut kembung. Buntutnya, tentu saja mata menjadi sulit terpejam.

Baca Juga: 5 Tempat Nongkrong Paling Instagramable di Bogor

Lebih lengkap tentang minuman yang sebaiknya dikonsumsi terbatas saat berlibur, silakan bertandang ke Suara.com

 

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak