Nggak Melulu Seram, 6 Kota Hantu Ini Punya Pemandangan Eksotis

Terletak di sepanjang Route 66, pemandangan 5 kota hantu ini dijamin bikin mata kamu nggak berkedip!

Rendy Adrikni Sadikin | Arendya Nariswari
Kamis, 09 Agustus 2018 | 19:15 WIB
Pom bensin yang terbengkalai di Route 66. (Instagram/@birthmarc)

Pom bensin yang terbengkalai di Route 66. (Instagram/@birthmarc)

Guideku.com - Kebayang nggak kalau kamu berkunjung ke sebuah tempat yang terbengkalai? Kamu pasti akan terpikirkan hal-hal yang berbau horor dan kumuh.  Mulai dari , tempat yang kotor hingga penampakan hantu-hantu pasti akan membuatmu terkejut. Tapi siapa sangka jika ada kota hantu di dunia ini yang punya pemandangan keren.

Jika kamu mengunjungi destinasi wisata Amerika, kalian wajib banget mampir ke 6 kota di sepanjang rute 66. Memiliki panjang 2.281 mil, wilayah ini tadinya merupakan kota pertambangan Amerika yang sudah lama tidak terawat.

Jangan cuma liburan wisata kuliner Amerika atau wisata belanja aja guys. Sesekali kamu juga boleh, lho mengunjungi kota hantu ini.

Baca Juga: Pergi Liburan, Rio Dewanto Ajak Keluarga Keliling Indonesia

Penasaran kan seperti apa eksotisnya 6 kota hantu di Amerika ini? Buat kalian yang hobi mengunjungi destinasi wisata unik dunia, tempat ini wajib banget kamu kunjungi.  Berikut deretan kota hantu dengan pemandangan eksotis yang telah dirangkum oleh Guideku.com, Kamis (9/8/18) dari berbagai sumber.

1. Erick, Oklahoma ini terkenal punya bangunan Route 66 legendaris, lho. Kamu tertarik berkunjung ke sini nggak?

Wilayah Erick Oklahoma yang telah ditinggalkan dan dijuluki kota hantu. (Instagram/@dadofmojo)
Wilayah Erick Oklahoma yang telah ditinggalkan dan dijuluki kota hantu. (Instagram/@dadofmojo)


2. Afton, Oklahoma tadinya sebuah daerah yang ramai dan padat penduduk kini telah ditinggalkan begitu saja

Baca Juga: 5 Masakan Tradisional Jepang yang Kurang Populer di Dunia

Wilayah Afton, Oklahoma yang terbengkalai. (Instagram/@westmoreland.lori)
Wilayah Afton, Oklahoma yang terbengkalai. (Instagram/@westmoreland.lori)


3. Dilia, New Mexico sempat ditata kembali pada tahun 1937, tapi sayangnya hal itu tidak bertahan lama

Dilian Meksiko, kini juga telah jadi kota hantu yang terbengkalai. (Instagram/@theopoles)
Dilian Meksiko, kini juga telah jadi kota hantu yang terbengkalai. (Instagram/@theopoles)


4. Wilayah Kansas ini tadinya merupakan tempat bersejarah produksi timbal terbesar, lho di Amerika Serikat. Instagramable juga ya?

Salah satu bangunan di kota Kansas yang terbengkalai. (Instagram/@ty_hester)
Salah satu bangunan di kota Kansas yang terbengkalai. (Instagram/@ty_hester)

5.Di Kota Newkirk Meksiko ini tadinya ada berbagai tempat pelayanan dan stasiun kereta api, guys.

Baca Juga: Bikin Melongo, Bakso Ini Punya Bentuk Unik Mirip Gunung Merapi

Newkirk, Meksiko yang kini telah terbengkalai. (Instagram/@jlg_atx)
Newkirk, Meksiko yang kini telah terbengkalai. (Instagram/@jlg_atx)
Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak