Robot Joki dan Revolusi Balap Unta di Qatar

Kehadiran robot joki konon mengubah tradisi perlombaan di Qatar ini.

Stephanus Aranditio | Aditya Prasanda
Kamis, 30 Agustus 2018 | 11:30 WIB
Balap unta (Desert Rose Tourism)

Balap unta (Desert Rose Tourism)

Guideku.com - Selama ribuan tahun, masyarakat Qatar telah mengenal tradisi balap unta. Beberapa tahun belakangan, tradisi ini kian populer dengan sentuhan teknologi abad ke-21: robot joki.

Lebih dari sekadar cambuk mekanik yang dikendalikan melalui remote, robot joki dilengkapi fitur suara untuk memerintahkan unta berlari secepat mungkin.

Kehadirannya tak hanya menjawab tantangan adu cepat di arena balap gurun, robot ini diciptakan untuk menuntaskan permasalahan hak asasi manusia yang akut di skena balap unta.

Baca Juga: Uji Nyali, Melintasi 5 Jembatan Paling Menyeramkan di Dunia

Balap unta (Atlas Obscura)
Balap unta (Atlas Obscura)

 

Balap unta (Atlas Obscura)
Balap unta (Atlas Obscura)

Sebab konon semakin ringan tubuh joki, semakin cepat pula lari unta, dahulu anak-anak berusia empat tahun dimanfaatkan sebagai joki di beberapa negara yang menggelar turnamen ini.

Sejak joki anak dilarang di Qatar pada tahun 2005, robot joki hadir menggantikan peran manusia.

Baca Juga: Mengeja Fenomena Laut di Tepi Gurun, Inland Sea Qatar

Negara-negara di Timur Tengah kemudian tertular gerakan serupa dan menjadikan ajang balap di arena gurun ini perpaduan antara tradisi balap hewan dan teknologi.

Balap unta (Atlas Obscura)
Balap unta (Atlas Obscura)

 

Balap unta (Atlas Obscura)
Balap unta (Atlas Obscura)

Turnamen balap unta sendiri pada umumnya berlangsung selama 1,5 hingga 3 jam lebih, tergantung pada kecepatan unta dan panjang lintasan lomba.

Baca Juga: 5 Kuliner Populer Milik Selebgram Indonesia Ini Bikin Ngiler!

Saat unta-unta berlari menyisir arena balap, konvoi mobil yang ditumpangi pemilik, pelatih dan penonton akan mengiringi mereka dari samping arena.

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak