Gisel Gugat Cerai Gading, 5 Momen Ini Sayang untuk Diakhiri

Diterpa isu miring, begini flashback harmonisnya liburan keluarga Gading.

Dany Garjito | Arendya Nariswari
Rabu, 21 November 2018 | 13:00 WIB
Pasangan artis Gading Marten dan Gisella Anastasia. (suara.com/Ismail)

Pasangan artis Gading Marten dan Gisella Anastasia. (suara.com/Ismail)

Guideku.com - Terlihat harmonis, ternyata kini rumah tangga Gading Marten dan Gisella Anastasia tengah diterpa kabar tak mengenakan.

Pasangan selebriti yang telah menikah selama lima tahun tersebut dikabarkan akan bercerai.

Banyak orang yang tak mengira akan kabar perceraian Gading Marten dan Gisella Anastasia.

Baca Juga: Momen Kocak Bocah Panik Naik Kora-kora, 'Jangan Kekencengan Mas'

Selama ini rumah tangga keduanya terbilang sangat harmonis dan tak pernah diterpa gosip miring.

Terlebih kehadiran putri kecil mereka yakni, Gempita Nora Marten, tentunya membuat kehidupan keluarga mereka semakin berwarna.

Banyak pihak yang menyayangkan kabar perceraian Gading Marten dan Gisella Anastasia.

Baca Juga: Kue di Kulkas Selama 32 Tahun Dijual, Harganya Bikin Nyesek

Sebelum dikabarkan akan bercerai, baik Gading Marten dan Gisella Anastasia kerap mengunggah foto liburannya bersama Gempita lewat akun Instagramnya.

Berikut flashback, 5 momen manis liburan Gading Marten dan keluarga yang berhasil dirangkum Guideku.com, Rabu (21/11/18) dari berbagai sumber berikut ini.

1. Potret Gading Marten, Gisella Anastasia dan Gempita ketika akan berlibur ke Milan 

Baca Juga: Bikin Lutut Lemes, Meniti Jembatan Kaca di Gedung Tertinggi

Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gadiing)
Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gadiing)

 

2. Jalan-jalan ke Madam Tussaud Singapore, Gading dan keluarga menyempatkan diri foto bersama Bung Karno nih, keren banget ya?

Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gadiing)
Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gadiing)

 

Baca Juga: Film Bertema Gamelan Bali Dilirik Walt Disney Studios

3. Gardens by the Bay juga sempat disambangi Gading Marten dan keluarga ketika liburan ke Singapura

Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gisel_la)
Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gisel_la)

 

4. Bahkan ketika liburan, Gading Marten dan keluarga selalu tampil kompak dalam setiap momen

Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gisel_la)
Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gisel_la)

 

5. Semoga kabar miring antara Gading Marten dan Gisella Anastasia segera berlalu ya travelers, supaya mereka bisa pergi liburan seru lagi bareng Gempita

Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gisel_la)
Momen liburan Gading Marten dan keluarga. (Instagram/@gisel_la)

 

Itulah lima momen liburan keluarga Gisel dan Gading Marten yang terlalu manis untuk diakhiri.

Berita Terkait TERKINI
Simak 12 rekomendasi lokasi wisata gratis dan menarik untuk opsi liburan hemat dan minim biaya....
travel | 10:00 WIB
Taman-taman asri ini dapat menjadi tempat healing dari hiruk-pikuk perkotaan. Baik untuk berolahraga, bersantai, atau me...
travel | 10:00 WIB
Bingung mau ke mana di akhir pekan? Coba saja rekomendasi tempat wisata Jakarta viral terbaru berikut ini....
travel | 10:00 WIB
Masih belum menemukan tujuan liburan akhir tahun? Simak di sini untuk dapat rekomendasi 10 wisata hidden gem di Bali yan...
travel | 10:00 WIB
Ingin mencari inspirasi tujuan wisata akhir tahun? Berikut 10 wisata hidden gem Lombok yang bisa kamu kunjungi selain Gi...
travel | 10:00 WIB
Januari 2025 menawarkan beberapa kesempatan long weekend yang dapat dimanfaatkan, terutama bagi mereka yang ingin menikm...
travel | 10:00 WIB
Promo Imlek 2025 datang lagi. Ini saatnya untuk menikmati berbagai macam diskon dan penawaran spesial lainnya....
travel | 10:00 WIB
Di tahun 2025 ini, Kementerian Agama bersama Komisi VIII DPR secara resmi menyampaikan bahwa ada penurunan Biaya Penyele...
travel | 10:00 WIB
Biaya yang perlu dibayarkan oleh jemaah haji reguler tahun 2025 sebesar Rp55.431.750,8....
travel | 10:00 WIB
Rombongan naik Whoosh bisa dapat diskon, begini caranya....
travel | 10:00 WIB
Tampilkan lebih banyak