Ledakan di Monas, Polisi Memastikan Bukan Bom Bunuh Diri

Ledakan di kawasan Monas, Jakarta Pusat, Selasa (3/12/2019).

Dany Garjito
Selasa, 03 Desember 2019 | 09:27 WIB
Suasana kota Jakarta dari ketinggian, Rabu (13/3). [Suara.com/Muhaimin A untung]

Suasana kota Jakarta dari ketinggian, Rabu (13/3). [Suara.com/Muhaimin A untung]

Guideku.com - Ledakan di Monas, Jakarta Pusat, terjadi pada Selasa (3/12/2019). Belum diketahui dari mana sumber ledakan tersebut berasal.

Terkait hal tersebut, Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Kombes Yusri Yunus menyebut, Pangdam Jaya Mayjen Eko Margiyono dan Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Gatot Eddy Pramono akan menyampaikan langsung terkait informasi dugaan ledakan tersebut

"Pangdam sama Kapolda akan realese," kata dia saat dikonfirmasi wartawan, Selasa (3/12/2019), seperti dikutip dari Suara.com.

Baca Juga: Lezatnya Melegenda, 4 Street Food Legendaris di Jakarta ini Wajib Dicoba

Yusri menegaskan jika ledakan tersebut bukan bom bunuh diri. Kekinian, polisi telah berada di lokasi untuk melakukan olah TKP.

"Bukan bunuh diri," kata dia.

SUARA.com/Yosea Arga Pramudita

Baca Juga: 3 Fasilitas MRT Jakarta untuk Penyandang Disabilitas

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak