Wujud Telur Goreng Ini Bikin Geleng Kepala, Netizen Salfok ke Minyaknya

Kreasi olahan telur goreng ini bikin netizen melongo

Silfa Humairah
Kamis, 30 April 2020 | 15:00 WIB
Ilustrasi kreasi telur dadar. (Pixabay/nemoelguedes)

Ilustrasi kreasi telur dadar. (Pixabay/nemoelguedes)

Guideku.com - Wujud Telur Goreng Ini Bikin Geleng Kepala, Netizen Salfok ke Minyaknya.

Kreasi olahan telur cukup beragam, bisa diceplok, dadar hingga jadi campuran untuk luaran kulit menu yang digoreng.

Namun kali ini potret wujud telur goreng yang nggak biasa dan cukup aneh belum lama ini membuat timeline Twitter panas karena netizen yang emosi melihatnya.

Baca Juga: Resep Kue Lumpur Surga, Segar dan Lumer di Mulut untuk Buka Puasa

Menjadi viral di Twitter, wujud telur goreng ini dibagikan pertama kali oleh akun @Asknonym pada Rabu (29/4/2020) lalu. Seperti biasa, akun ini mengunggah cuitan anonim dilansir Guideku.com dari Hitekno.com.

"Biar nggak begini pas masak telur, gimana?" tulis @Asknonym.

Nampak dari potret yang dibagikan, seorang netizen tengah menggoreng telur di wajan. Cukup ekstrem, penampakan tidak biasa lalu terlihat dari unggahan ini.

Baca Juga: Pamela Safitri Pamer Makan Roti, Netizen Malah Salah Fokus

Tepat di bagian atas telur goreng tersebut, terlihat lingkaran tipis mirip balon yang biasanya muncul saat menggoreng telur. Punya ukuran yang nggak biasa, lingkaran tipis ini cukup besar hampir menyerupai balon sungguhan.

Ilustrasi telur. (Pixabay)
Ilustrasi telur. (Pixabay)

 

Dapat dipastikan, saat balon tipis tersebut meletup, minyak panas yang ada di dalam wajan tersebut juga akan ikut terciprat. Hal ini tentu saja berbahaya.

Baca Juga: Pesta Kebun Dibatalkan, Ratu Elizabeth Unggah Foto Taman Istana

Melihat hal yang dialami netizen ini, netizen Twitter lainnya lalu mengirimkan berbagai komentar penuh emosi yang gemas dengan wujud telur goreng ala netizen tersebut.

"Minyaknya seliter, telurnya satu. Ya gitu hasilnya, hamil kan" balas netizen dengan akun @pldmrzq.

"Mestinya gue yang nanya, ini masak telur bisa begini lu dosa apasi di zaman Joeseon?" komentar pemilik akun Twitter @servisknalpot.

Baca Juga: Menu Bergizi untuk Buka Puasa, Coba Resep Chicken Parmigiana

Wujud telur goreng nggak biasa. (twitter/Asknonym)
Wujud telur goreng nggak biasa. (twitter/Asknonym)

"Lu jangan ngadi-ngadi deh nder, lu masak telur bukan masak bakwan ya Allah nangis" ungkap akun Twitter @kentankkmekdi.

"Minyaknya kebanyakan kali nder, itu mau masak telur apa goreng dosa?" cuit akun @Jkoothuks.

Beberapa netizen menduga, penyebab munculnya balor di telur goreng ini karena penggunaan minyak goreng yang terlalu banyak.

Hingga artikel ini dibuat, wujud telur goreng yang bikin timeline Twitter panas ini telah mengumpulkan lebih dari 9 ribu retweets dan ribuan balasan dari netizen. (Amelia Prisilia)

Berita Terkait TERKINI
Kedua jenis ini memiliki banyak manfaat kesehatan yang beragam, yang sebagian besar berasal dari senyawa aktif yang dike...
food | 10:00 WIB
Ini alasan mengapa pantai sangat baik untuk kesehatan mental....
food | 10:28 WIB
Ada empat varian rasa kue bulan eksklusif yang menggoda....
food | 18:15 WIB
Apa saja manfaat minum kopi hitam tanpa gula bagi kesehatan?...
food | 14:05 WIB
Mau bikin nasi kebuli untuk disajikan pada Hari Raya Idul Fitri? Berikut resepnya....
food | 10:00 WIB
Rasa keju gurih yang kuat dari kue ini membuat kastengel menjadi favorit banyak orang, terutama untuk menyambut Idul Fit...
food | 11:00 WIB
Tak harus jauh-jauh ke Solo, bikin es teh kampul sendiri di rumah, yuk!...
food | 11:40 WIB
Supaya hidangan opor ayam tidak cepat basi, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan....
food | 12:20 WIB
Coba bikin spaghetti yang lezat di rumah, yuk!...
food | 14:37 WIB
Mulai dari aneka kolak hingga gorengan, berikut deretan ide menu takjil Ramadan....
food | 15:52 WIB
Tampilkan lebih banyak