Wajib Tahu, Ini 6 Momen Terbaik Berfoto di Bukit Tenau Sumba

Jika cermat mengambil momen yang pas, kita dapat memperoleh foto yang menakjubkan lho.

Dinar Surya Oktarini | Aditya Prasanda
Senin, 08 Oktober 2018 | 16:30 WIB
Ilustrasi (Instagram Bayumedia)

Ilustrasi (Instagram Bayumedia)

Guideku.com - Rerumputan hijau menyelimuti Bukit Tenau, Sumba Timur dengan kontur alami khas perbukitan Sumba yang menakjubkan.

Di bawah langit luas, berdiri di atas Bukit Tenau sambil sesekali merasakan sapuan angin merupakan salah satu cara terbaik melupakan kepenatan pekerjaan dan hiruk pikuk kota nan menghimpit.

Saat musim kemarau, perbukitan ini menjelma savana berwarna cokelat yang begitu eksotis. Pun kala vegetasi hijau tengah mencapai musim terbaiknya, panorama perbukitan ini begitu paripurna berpadanan dengan langit lazuardi nan biru.

Baca Juga: Inilah Spot Favorit Wisatawan di Danau Laguna Ternate

Bertolak 15 kilometer dari pusat Kota Waingapu, kita dapat menyambangi kawasan perbukitan magis ini tak jauh dari Jembatan Kambaniru di Desa Tenau.

Di area perbukitan ini, jika cermat mengambil momen yang pas, kita dapat memperoleh foto yang menakjubkan lho.

So, seperti apa sih keindahannya?

Baca Juga: Di Balik Keindahan Kae Sa Luk, Seni Ukir Buah di Thailand

Saat perbukitan ini didominasi rerumputan hijau, rasanya ingin gelindingan.

Bukit Tenau (Instagram Akbar Putra)
Bukit Tenau (Instagram Akbar Putra)

 

Megah tak bercela.

Baca Juga: Pulau Cincin di Danau Loktak Ini Bisa Bergerak, Mengapa?

Bukit Tenau (Instagram Melida Melli)
Bukit Tenau (Instagram Melida Melli)

 

Kalo pintar ambil momen yang pas bisa begini nih.

Bukit Tenau (Instagram NV Sianturi)
Bukit Tenau (Instagram NV Sianturi)

 

Baca Juga: Cantiknya Sungai Lima Warna, Cano Cristales di Kolombia

Magisnya kebangetan.

Bukit Tenau (Instagram Rindyastanti)
Bukit Tenau (Instagram Rindyastanti)

 

Saat musim kering nggak kalah menawan, eksotis banget.

Bukit Tenau (Instagram Syahdian12)
Bukit Tenau (Instagram Syahdian12)

 

Terpaan matahari di perbukitan Tenau bikin makin menawan.

Bukit Tenau (Instagram Yanto Afry)
Bukit Tenau (Instagram Yanto Afry)

 

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak