Tidur Sambil Keluarin Tangan, Lengan Penumpang Putus Disambar Bus

Jangan sampai kayak gini, hati-hati ya genks!

Dany Garjito | Arendya Nariswari
Rabu, 21 November 2018 | 15:00 WIB
Ilustrasi tangan. (Unsplash/ian dooley)

Ilustrasi tangan. (Unsplash/ian dooley)

Guideku.com - Ada beberapa alasan yang memperkuat kita untuk mematuhi peraturan tidak mengeluarkan tangan ke luar jendela bus.

Belum lama terjadi, tangan seorang pria terputus setelah dihantam bus.

Sebelumnya, pria ini terlihat tidur dengan posisi tangan berada di luar jendela bus.

Baca Juga: Gisel Gugat Cerai Gading, 5 Momen Ini Sayang untuk Diakhiri

Mungkin tak pernah terlintas bayangan hal buruk akan terjadi padanya waktu itu.

Sangat disayangkan, tangan pria ini tersambar bus lain yang melaju dengan cepat.

Ketiduran di Jendela Bis, Pria Ini Harus Rela Kehilangan Tangan. (World of Buzz)
Ketiduran di Jendela Bus, Pria Ini Harus Rela Kehilangan Tangan. (World of Buzz)

 

Baca Juga: Ngeri, Jalanan di 4 Kota Ini Jadi Lahan Aktivitas Gangster

Tragedi ini terjadi di wilayah Kota Quenzon, Filipina. Dilansir Guideku.com dari laman World of Buzz, Rabu (21/11/18), pria ini menangis histeris sambil meminta pertolongan.

Mendengar kabar ini, pihak otoritas setempat serta tim penyelamat Metropolitan Development Authority (MMDA) dengan sigap segera memberikan pertolongan pada pria tersebut.

Ketiduran di Jendela Bis, Pria Ini Harus Rela Kehilangan Tangan. (World of Buzz)
Ketiduran di Jendela Bus, Pria Ini Harus Rela Kehilangan Tangan. (World of Buzz)

 

Baca Juga: Akibat Kabel Putus, Lift Ini Jatuh Terperosok 84 Lantai

Salah satu saksi yang berada di tempat kejadian juga menceritakan betapa malangnya nasib pria tersebut.

Video lengan pria disambar bus ini tentunya menyedot banyak perhatian dari berbagai pihak terutama netizen.

Banyak yang berharap kejadian serupa tidak terulang kembali dan pria tersebut bisa segera sembuh.

Baca Juga: Momen Kocak Bocah Panik Naik Kora-kora, 'Jangan Kekencengan Mas'

Wah, untuk travelers yang sering naik angkutan umum, selalu patuhi peraturan dan jangan lalai ya.

Berita Terkait TERKINI
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Destinasi wisata sekitaran samosir, pemandangan apik dan warga yang kental dengan budayanya...
travel | 21:07 WIB
Kota Bogor menawarkan berbagai tempat wisata yang sangat cocok untuk dijelajahi selama liburan Natal dan tahun baru bers...
travel | 14:19 WIB
Bandung memang terkenal memiliki udara yang sejuk, menjadi destinasi favorit bagi mereka yang mencari ketenangan sepanja...
travel | 14:10 WIB
Untuk pecinta alam, tigadestinasi wisata di Bogor ini mungkin bisa menjadi pilihan yang tepat karena memiliki keindahan ...
travel | 13:59 WIB
Tampilkan lebih banyak