Penerbangan Komersil di Bandara Palu Dibuka, Ini Info Lengkapnya

Meski begitu, penerbangan darurat masih tetap diprioritaskan.

Dany Garjito | Amertiya Saraswati
Rabu, 03 Oktober 2018 | 12:51 WIB
Jam Operasional Bandara Palu Pasca Gempa (Wikipedia Commons)

Jam Operasional Bandara Palu Pasca Gempa (Wikipedia Commons)

Guideku.com - Seperti yang diinformasikan AirNav Indonesia pada tanggal 1 Oktober kemarin, Bandara Mutiara Sis Al-Jufri, Palu, hanya dibuka untuk penerbangan darurat, SAR, dan kemanusiaan.

Bandara tersebut sempat lumpuh pasca gempa Palu dan Donggala sehingga operasi penerbangan yang bersifat komersil pun dibatasi.

Namun, dilansir Guideku.com dari akun Twitter resmi AirNav Indonesia (@AirNav_Official), pihak AirNav menyatakan bahwa penerbangan komersil dapat kembali beroperasi sejak Selasa pukul 18.56 WITA kemarin.

Baca Juga: Menyibak Indahnya Candi Banyunibo, Destinasi Digital di Sleman

Jam Operasional Bandara Palu Pasca Gempa (twitter.com/AirNav_Official)
Jam Operasional Bandara Palu Pasca Gempa (twitter.com/AirNav_Official)

 

NOTAM H0913/18 ini menyatakan bahwa penerbangan komersil di Bandara Mutiara Sis Al-Jufri dijadwalkan untuk berjalan pukul 06.00 - 22.00 WITA saja.

Sedangkan penerbangan darurat, SAR, dan kemanusiaan masih tetap menjadi prioritas dan berlaku selama 24 jam lamanya.

Baca Juga: Biar Nggak Salah Beli, Ini Perbedaan Batik Tulis, Cap, dan Print

Mari kita doakan agar kondisi di Palu dan sekitarnya dapat segera membaik pasca gempa yang menghantam kemarin, ya.

Berita Terkait TERKINI
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Destinasi wisata sekitaran samosir, pemandangan apik dan warga yang kental dengan budayanya...
travel | 21:07 WIB
Kota Bogor menawarkan berbagai tempat wisata yang sangat cocok untuk dijelajahi selama liburan Natal dan tahun baru bers...
travel | 14:19 WIB
Bandung memang terkenal memiliki udara yang sejuk, menjadi destinasi favorit bagi mereka yang mencari ketenangan sepanja...
travel | 14:10 WIB
Untuk pecinta alam, tigadestinasi wisata di Bogor ini mungkin bisa menjadi pilihan yang tepat karena memiliki keindahan ...
travel | 13:59 WIB
Tampilkan lebih banyak