Terbuat dari Lumpur, Begini Penampakan Bangunan Megah di Ouarzazate

Pencinta film Game of Thrones pasti nggak asing kalau lihat Ouarzazate.

Dany Garjito | Arendya Nariswari
Rabu, 20 Februari 2019 | 18:30 WIB
Ouarzazate di Maroko. (Pixabay/Walkerssk)

Ouarzazate di Maroko. (Pixabay/Walkerssk)

Guideku.com - Ketika melihat panorama Ouarzazate, kalian pasti teringat sejumlah adegan dalam film terkenal seperti Gladiator dan Game of Thrones bukan?

Yup, memang benar demikian Ouarzazate rupanya telah langganan menjadi lokasi syuting film-film terkenal di atas.

Menjadi salah satu destinasi wisata di Maroko yang cukup populer, tak heran kalau Ouarzazate ini ramai disambangi turis.

Baca Juga: Mau Jadi Sehebat Risa Saraswati? Ikut Saja Kursus Mengusir Setan di Sini

Ouarzazate sendiri merupakan kota yang letaknya tak jauh dari gurun sahara di Maroko.

Ouarzazate di Maroko. (Instagram/@_dr.raphie_)
Ouarzazate di Maroko. (Instagram/@_dr.raphie_)

 

Dilansir Guideku.com dari laman Much Morocco banyak yang menjuluki Ouarzazate ini sebagai gerbang masuk gurun.

Baca Juga: 7 Momen Ranty Maria Main ke Pantai, Kakinya Bikin Gagal Fokus

Terdengar unik, rupanya nama Ouarzazate ini diambil dari bahasa Berber etnis asli Afrika Utara yang artinya tanpa kebisingan.

Menariknya lagi, sebagian besar bangunan di Ouarzazate ini terbuat dari lumpur lho travelers, unik sekali bukan?

Ouarzazate di Maroko. (Instagram/@unfoldthetao)
Ouarzazate di Maroko. (Instagram/@unfoldthetao)

 

Baca Juga: 5 Potret Celine Evangelista di Italia, Pulang Kampung Nih

Warna oranye bangunan di Ouarzazate ini tentu sudah pasti berasal dari warna lumpur

Meskipun terbuat dari lumpur, jangan salah guys, bangunan di Ouarzazate ini sangat kokoh.

Jika sedang berkunjung ke Ouarzazate ada baiknya travelers jangan lupa untuk mampir ke bangunan bernama Ksar.

Baca Juga: Menyisir Musim Dingin, Gini Serunya Masak Cumi di Kereta Kompor Jepang

Ouarzazate di Maroko. (Instagram/@mar00c_1)
Ouarzazate di Maroko. (Instagram/@mar00c_1)

 

Ya, bangunan Ksar yang ada di kota Ait Ben Haddou ini juga sempat menjadi lokasi syuting Game of Thrones.

Ksar ini merupakan pengelompokan tempat tinggal yang didirikan di kaki gunung.

Telah berdiri sejak abad ke-17, bangunan ini bahkan terdaftar sebagai salah satu Situs Warisan Dunia UNESCO sejak 1987.

Nah, jadi bagaimana? apakah travelers tertarik untuk menjadikan Ouarzazate sebagai destinasi liburan selanjutnya?

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak