Tsunami Hantam Palu, Gini Kondisi Masjid Arkam Babu Rahman

Semoga Palu segera bangkit!

Angga Roni Priambodo | Aditya Prasanda
Sabtu, 29 September 2018 | 19:45 WIB
Masjid Arkam (Diskominfo Palu)

Masjid Arkam (Diskominfo Palu)

Guideku.com - Palu masih berbenah paska gempa berkekuatan 7,4 Skala Ritcher disusul Tsunami memporak prandakan kota yang berada di Sulawesi Tengah tersebut pada Jumat (28/9/2018).

BNPB masih terus mendata jumlah korban sementara.

Bangunan dan berbagai akomodasi wisata rusak, tak terkecuali Masjid Arkam Babu Rahman.

Baca Juga: 5 Kawasan ini Tak Boleh Dilintasi Pesawat, Mengapa?

Masjid apung yang berada di pinggir pantai tak jauh dari Jembatan Empat di Jalan Cumi-cumi ini turut disapu tsunami yang menyisir jalanan Palu.

Paska Tsunami, masjid berkapasitas 200 orang tersebut tampak masih berdiri, meski timpang dilelap amukan air laut.

Kondisi Masjid Arkam Babu Rahman paska Tsunami

Baca Juga: Potret Indahnya Pantai Koka, Serpihan Surga di Flores

Cetak layar Masjid Arkam (Facebook Herty Ols)
Cetak layar Masjid Arkam (Facebook Herty Ols)

Jembatan penghubung dari masjid ke bahu jalan terlihat hancur, sementara pilar sedalam 10 meter yang memapah tubuh masjid ambruk.

Masjid Arkam Babu Rahman merupakan salah satu situs agama yang memiliki daya tarik tersendiri di kota Palu.

Selain sebab penampakannya yang mengapung di atas permukaan air, kubahnya yang memancarkan cahaya tujuh warna menyedot perhatian setiap wisatawan yang menyambangi Palu.

Baca Juga: Kisah Pesawat Israel Angkut Penumpang Terbanyak dalam Sejarah

Kondisi Masjid Arkam Babu Rahman sebelum Tsunami

Masjid Arkam (Instagram Kindyretna)
Masjid Arkam (Instagram Kindyretna)

Semoga Palu dan kota-kota lainnya yang terpapar gempa dan Tsunami segera bangkit dan pulih.

Baca Juga: 7 Destinasi Wisata Paling Populer, Bangkok di Urutan Pertama

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak