Peliknya Perjuangan Nikmati Lanskap Memesona Lewat Haiku Stairs

Seperti apa?

Tinwarotul Fatonah | Aditya Prasanda
Sabtu, 10 November 2018 | 16:00 WIB
Haiku Stairs (Wikimedia Commons Kalen Enspley)

Haiku Stairs (Wikimedia Commons Kalen Enspley)

Guideku.com - Haiku Stairs, jalur pendakian berupa tangga besi nan curam ini berada di Pulau O'aku, Hawaii.

Para wisatawan kerap menjulukinya sebagai Stairway to Heaven (tangga menuju surga) sebab jalur perlintasan ini mengantarkan kita pada puncak Pegunungan Ko'oalau.

Haiku Stairs (Unsplash Nick Patel)
Haiku Stairs (Unsplash Nick Patel)

Dibangun sekitar tahun 1942, oleh otoritas Angkatan Laut AS, tangga ini mulanya digunakan sebagai jalur perlintasan teknisi yang hendak mengirimkan sinyal radio ke kapal Angkatan Laut AS.

Baca Juga: Nikmatnya Tahu Campur, Sajian Khas Kota Pahlawan

Mulanya jalur perlintasan ini menggunakan kayu sebagai jalan setapaknya. Lantas mulai pertengahan 1950-an fungsi kayu mulai digantikan dengan tangga logam.

Haiku Stairs (Wikimedia Commons Chad Greiter)
Haiku Stairs (Wikimedia Commons Chad Greiter)

Nahas sejak tahun 1987, paska jembatan ini ditutup untuk umum, masalah sengketa lahan antara penduduk dan pemerintah membuat jembatan ini tak lagi bebas dilintasi wisatawan.

Bahkan pada tahun 2014, ratusan orang ditangkap karena nekat menaiki Haiku Stairs.

Baca Juga: Jatuh Ketika Tonton Acara Surabaya Membara, 3 Korban Meninggal

(Wikimedia Commons JStan 2000)
(Wikimedia Commons JStan 2000)

Meski demikian tidak sedikit yang tetap mengindahkan larangan tersebut dan berani melintasi pendakian demi melihat pesona alam dari atas Pegunungan Ko'oalau.

Sebab melalui puncak Pegunungan Ko'alau, kita dapat menyimak lanskap alam nan menakjubkan dengan kilau mataharinya yang menembus kerumunan awan. Memesona.

Baca Juga: Peringati Hari Pahlawan, Menyisir 5 Situs Sejarah di Surabaya

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak