Ini Deretan Aktivitas yang Bisa Dilakukan di Pantai Kedungu Bali

Pantai cantik khas Pulau Dewata.

Dany Garjito | Aditya Prasanda
Selasa, 18 Juni 2019 | 15:00 WIB
(Instagram Kedungu Surf School)

(Instagram Kedungu Surf School)

Guideku.com - Hamparan pasir hitam membentang di sepanjang bibir Pantai Kedungu di Banjar Kedungu, Desa Belalang, Tabanan, Bali.

Lokasinya yang tersembunyi membuat lanskap alam pantai ini relatif terjaga keasriannya.

Tak jauh dari bibir pantai, hamparan persawahan hijau membentang, begitu selaras dengan warna pasir Pantai Kedungu nan gelap.

Baca Juga: Menikmati Keeksotisan Air Terjun Banyu Wana Amertha di Buleleng Bali

Ombaknya yang bersahabat membuat tidak sedikit wisatawan menjadikan pantai ini arena berselancar menantang ombak.

Selain itu, banyak pula dari pengunjung yang berenang, memancing dan bermain pasir di area Pantai Kedungu.

(Instagram Kedungu Surf School)
(Instagram Kedungu Surf School)

 

Baca Juga: Surga Tersembunyi di Ubud Bali itu Bernama Lembah Bidadari

Bibir pantainya nan cukup luas juga kerap dijadikan arena berkuda dan menerbangkan layang-layang.

(Instagram Kedungu Surf School)
(Instagram Kedungu Surf School)

 

Menyambangi pantai ini, kita harus bertolak sekitar 1 jam dari Bandara Internasional Ngurah Rai.

Baca Juga: Menyambangi Kinjo Kakigori, Secerca Kesegaran di Pesisir Seminyak Bali

(Instagram Putu Venerian)
(Instagram Putu Venerian)

 

Nah, vakansi ke Bali, jangan lupa sambangi Pantai Kedungu ya!

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak